Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

General Banking Program - Departemen Keilmuan HMPS PS UIN KHAS Jember Periode 2022-2023

Gambar
Gambar: Foto Bersama General Banking GENERAL BANKING? General Banking merupakan salah satu program kerja dari Departemen Keilmuan Himpunan Mahasiswa Program Studi-Perbankan Syariah (HMPS-PS) Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Shiddiq (UIN KHAS) Jember Periode 2022-2023. Program Kerja ini memberikan edukasi dalam hal wilayah praktis dengan harapan dapat memberikan wadah bagi para mahasiswa untuk mendapatkan pengetahuan di bidang perbankan secara riil dan komprehensif, serta memberikan nilai tambah bagi mahasiswa sebelum memasuki dunia kerja yang sesungguhnya.  Pada tanggal 11 Desember 2022, Departemen Keilmuan menyelenggarakan program ini dengan mengangkat tema "Praktek Sektor Perbankan Syariah Guna Mendorong  Economies Future ", yang bertujuan untuk mengimplementasikan dari teori-teori yang telah diberikan dalam bangku perkuliahan. "Karena, ekonomi semakin lama semakin berkembang maka kami menggunakan tema tersebut dengan artian agar bisa praktek u...

KARYA BUSINESS PLAN (BRIQUETTE DURIO SUPER) MAHASISWA PERBANKAN SYARIAH UIN KHAS JEMBER

BAZAR FEBI TALENTO 2022

Gambar
Mengapa diadakannya BAZAR pada saat FEBI TALENTO? GAMBAR: STAND BAZAR FEBI TALENTO 2022 Sebagai mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Negeri Islam Kiai Achmad  Siddiq Jember (UIN KHAS), tentunya sudah mendapatkan sebuah teori ilmu tentang ekonomi ataupun berbisnis dalam suatu usaha dengan benar, dan dapat mengimplementasikannya secara langsung yang diikuti dengan kreativitas, serta jiwa kompetensi mahasiswa mengenai kewirausahaan. Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) FEBI UIN KHAS JEMBER kembali mengadakan kegiatan BAZAR pada acara FEBI TALENTO (5-6/12/2022) dengan tujuan "supaya mahasiswa yang ada dalam FEBI ini bisa mempraktikkan nya langsung turun lapangan dan memiliki pengalaman. Bukan hanya sebuah teori yang mahasiswa dapatkan, akan tetapi mahasiswa tersebut bisa mempraktikkan apa yang telah mereka dapatkan dari bangku perkuliahan. Karena kalau hanya sebuah teori tanpa praktek itu bohong. Jadi, manfaatkanlah bazar pada FEBI TALENTO ini sebaik mungkin...